Senin, 14 November 2016

Cara membuat candle handler cantik

sumber http://www.diymagz.com/cara-membuat-candle-handler-cantik/

cara membuat tempat lilin cantik dan simpel

okee, untuk membuat suasana ruangan kita jadi lebih cantik, ga harus selalu menghabiskan budget banyak looh, seringkali dengan sedikit ide dan kreatifitas, bisaaa banget dapetin suasana asik dengan budget minim. ga percaya? liat ajaa candle handler satu ini
aa
Bahan:
  • jar, atau gelas, atau apa saja yang bisa digunakan untuk wadah lilin
  • kertas karton, manila, atau kertas lain yang berwarna
  • push pin
  • kardus bekas
  • pensil
Cara buat:
1371
  1. ambil kertas kita kemudian ukur dengan cara mengelilingi wadah yang akan kita pakai, [anjang kertasnya ialang keliling dari wadah dilebihin sedikit, dan lebar kertasnya adalah tinggi dari wadah dilebihin sedikit. dengan menggunakan pensil, buat pola yang kita suka atau kita bisa atau kita mau wkwkwk (bisa kreatifitas sendiri atau nyetak, mangga suka suka lah heu)
  2. taruh kertas kita diatas kardus bekas, kemudian ambil push pin. buat lubang dengan menggunakan push pin mengikuti pola yang sudah kita buat
  3. lanjutin bolong bolongin (dikasih sedikit jarak antara satu lubang dengan lubang lainnya) sampai semua polanya kena lubang hehe
  4. hapus gambar pola dengan menggunakan pensil. pasang kertas kita mengelilingi wadah kemudian lem kelebihan kertasnya

Tidak ada komentar:

Posting Komentar